Bahasa Indonesia

RiantoHijrah1
Sapto Agus

“Hijrah”: Tubuh di Antara dan Migrasi Gender

Read this review in English. Baca review ini dalam Bahasa Inggeris. Sejak kemunculannya, Rianto Manali (37) telah mencuri perhatian publik dengan tari yang ia pertunjukkan. Adalah Lengger Lanang, salah satu jenis tari dari Banyumas yang mempertunjukkan praktik cross-gender—laki-laki yang menarikan tarian perempuan—ia pilih  sebagai media ungkap dalam menyampaikan interpretasinya terkait tubuh, jenis kelamin, dan konstruksi. Alih-alih hanya pilihan […]

“Hijrah”: Tubuh di Antara dan Migrasi Gender Read More »

“Salt”: Perjalanan Tubuh Eko Supriyanto

Read this review in English. Baca review ini dalam Bahasa Inggeris. Lima tahun belakangan, Eko Supriyanto, seorang koreografer terbaik yang dipunya Indonesia, telah menyita perhatian publik baik domestik ataupun mancanegara. Kerja koreografi yang dilakukannya melibatkan riset mendalam pada sebuah tempat dengan locus yang berbeda dari kebiasaan serta kebudayaannya. Jailolo, sebuah daerah di Halmahera Barat, Maluku Utara,

“Salt”: Perjalanan Tubuh Eko Supriyanto Read More »

Scroll to Top